Fenerbahçe
Fenerbahçe! salah satu klub sepak bola asal kota Istanbul yang cukup tersohor. Dulu awalnya cuma tau sekedar nama, pastinya tidak asing apalagi saat bursa transfer. Selain itu, nama itu lumayan terdengar di Europe League alias liga di bawah Champions Leaugue. Jujur sebenarnya belajar banyak banget nama-nama kota dari klub sepakbola. Secara tidak langsung, kita akan mendapat informasi sedikit demi sedikit. Contohnya ketika suatu klub sebut […]