Bulan: November 2017

20 November 2017

NUSRET SALTBAE

Kalian pernah lihat meme saltbae? #saltbae sempat viral di media sosial beberapa waktu lalu berkat seorang tukang daging sekaligus koki dari Turki bernama Nusret Gökçe dengan gayanya menabur garam yang cukup nyentrik. Gökçe terbilang seorang pemilik restoran steak yang namanya melambung karena usaha kerasnya dari yang bukan apa-apa menjadi ‘juragan’ daging. Restoran itu terkenal dengan nama Nusr-Et Steak House. Sampai saat ini, beberapa restorannya telah […]

7 November 2017

LAGU TURKI YANG ENAK DIDENGAR

Pada dasarnya semua lagu mempunyai sisi yang berbeda dan keunikan tersendiri. Tetapi banyak orang yang menganggap bahwa lagu yang bagus itu enak didengar dan otomatis mudah diingat -entah itu musik atau liriknya- terlebih jika lirik sebuah lagu mewakili sebuah perasaan yang sedang dirasakan. Terlepas bagaimana makna lirik, asalkan enak didengar it’s oke :’)) Lagu lokal maupun mancanegara, semua orang mempunyai penilaian masing-masing, yakni tolak ukur […]

5 November 2017

HAKAN ÇALHANOĞLU, AMUNISI ‘TURKI-JERMAN’ SIAP MELEDAK DI MILAN?

PETUALANGAN HAKAN Nama Hakan Çalhanoğlu mulai santer dikenal publik internasional semenjak dirinya masih membela klub Hamburg, Jerman. Hakan mengawali karir pada tahun 2010 di klub Karlsruher di usia sekitar 16 tahun. Pada jendela transfer musim panas 2012, pesepakbola kelahiran Mannheim, 8 Februari 1994 tersebut mengawali petualangannya menjadi pemain Hamburg SV yang kemudian dipinjamkan ke klub lawasnya, Karlsruher SC. Sekembalinya ke Hamburg, Hakan berkembang menjadi pemain […]